Agustus 10, 2009

selamat !!

Sesaat lagi pun sebuah cerita akan berlalu begitu saja?
Begitu cepat untuk meninggalkan sejuta senyuman
Tetapi tetap saja
Semua akan berputar kembali tanpa akhir yang tak menyenangkan
Walaupun raga tak bertemu
Walaupun tak terlihat senyuman lagi
Dan kamu akan memulai langkah baru dari sebuah kemantapan
Jangan ada duka di matamu
Sekalipun itu begitu sulit tuk diungkapkan
Jangan ada serak di nyanyian mu
Sekalipun itu hanyalah sebuah selaan
Kamu itu yang terbaik diantara yang baik – baik
Kamu itu menjadi berharga di dunia,
Karena kamu tidak pernah mengatakan tidak
Kamu itu secercah cahaya yang.
tak ingin meredup dalam kabut
kamu itu ada di dunia
untuk mempersembahkan semuanya dalam anugerah
Yang paling baik adalah
Menjadi dirimu sendiri
Selamat !!!

0 komentar:

Posting Komentar

Please, comment my blog..tq